Schoolfess Indonesia merupakan Startup EduTech berbasis komunitas pertama di Indonesia, dengan anggota lebih dari 1 juta pelajar. Schoolfess berfokus kepada menyediakan eksositem belajar yang positif melalui social learning platform sebagai sarana pelajar agar dapat saling terhubung.
Diskusi
Catatan
Curhat
Kelas
Konten Digital
Delight Partners
Beberapa brand yang pernah berkolaborasi dengan Schoolfess.
Partners
Ingin Berkolaborasi?
Klik Disini!Diskusi Terbaru
Oppss!! Saat ini belum ada diskusi tersedia
#SelaluTerkoneksi di Aplikasi
Kamu bisa mengakses fitur-fitur keren dan selalu terhubung dengan seluruh pelajar melalui aplikasi yang ada di Playstore dan App Store
Menfess / Diskusi
Askme
Konsultasi
Order
Curhat
Menfess / Diskusi
Fitur Schoolfess
Kolaborasi tentang pelajaran ataupun dunia pendidikan melalui satu platform dengan seluruh jaringan komunitas pelajar se-indonesia.
Belajar dan berkarya bersamaan bisa banget sih disini! dengan berbagai fitur yang ada di Aplikasi Schoolfess
Fitur Schoolfess
Buat kemampuan kamu jadi punya manfaat untuk orang lain dengan cara membuat kelas berbasis online dan pastinya ada di Schoolfess Indonesia.
Online and Offline Event
Selain Diskusi, Kamu bisa memanfaatkan fitur sosial lainnya untuk membantu sekolah dan proses belajar kamu.
Social Sharing
Kamu bisa tanya-tanya tentang jurusan yang ingin kamu ambil, curhat sama mahasiswa/i psikologi, dan juga tersedia konselor profesi yang bisa membantu kamu dalam masalah kesehatan mental.
Download AplikasiSocial Learning
Kamu bisa saling berbagi catatan, ilmu dan wawasan dengan sangat mudah. dari mulai rangkuman, catatan, informasi sekolah, universitas, info UTBK, dll
Pertanyaan
dari Schoolers
Ini aplikasinya gratis kak?
Untuk beberapa fitur seperti diskusi dan catatan pelajaran gratis. Namun ada fitur berbayar juga seperti layanan konsultasi jurusan, curhat, dan beberapa fitur lainnya.
Bagaimana cara mulai berdiskusi?
Kamu bisa mengirimkan topik diskusi melalui website schoolfess.id ataupun melalui aplikasi Schoolfess yang tersedia di Play Store dan App Store. Selain itu kamu juga bisa menanggapi diskusi di autobase twitter kami.
Apa fungsi SchPoin?
SchPoin dapat digunakan untuk membeli beberapa layanan berbayar yang tersedia di aplikasi Schoolfess, selain itu bisa juga ditukarkan dengan merchandise eksklusif Schoolfess.
Bagaimana cara mendapatkan SchPoin?
Kamu bisa mendapatkan Sch Poin dengan dua cara, yaitu dengan aktif menggunakan aplikasi seperti mengirim diskusi, ataupun dengan melakukan top up secara langsung.
Bagaimana cara menjual layanan di aplikasi Schoolfess
Untuk saat ini, kerjasama berupa penjualan layanan di aplikasi Schoolfess dibatasi hanya kepada volunteer Schoolfess. Program volunteer dibua setiap 3 bulan sekali, follow @tuschfess untuk mendapatkan info seputar program volunteer di Schoolfess.
User Terdaftar
4.000+
Diskusi Harian
1.700.000+
Audiences dari semua social media
1.200+
Catatan rangkuman materi
570+
Layanan curhat bulan lalu